ToViral - Believe it or not, percaya atau tidak, faktanya memang ada sih ikan makan ular. Lah kok kebalik ya, biasanya kan ular makan ikan. Tapi yang ini beda.. Yuk dibahas di sini!!
Believe It Or Not, Ikan Ini Bisa Makan Ular Mematikan!! |
Nama nelayan si penemu ikan pemakan ular itu adalah Andy Warton yang berusia 44 tahun. Ceritanya dia mancing di sekitar Pulau Melville Kepulauan Tiwi, Australia Utara, bersama temannya. Udah lama sih, pada 23 April lalu, tapi masih 2016 kok.
Saat berhasil menangkap ikan kod, mereka terkejut dengan fenomena yang langka. Andy memeriksa mulut ikan itu, dan ternyata ada seekor ular mematikan yang masih hidup di mulut sang ikan.
Andy mengeluarkan ular itu dari mulut ikan kod, dan melepaskannya ke perairan.
Kalo ada yang penasaran seperti apa ikan kod dan ular mematikan itu, nih videonya.